Memasuki pertengahan tahun 2023, sebagian orang kerap kali mencari inspirasi baru untuk tren warna baju agar tetap tampil kekinian. Di tahun ini, warna yang populer mencakup kombinasi antara warna-warna yang terlihat tenang dengan warna yang sangat cerah dan terasa bersemangat.
Lalu kira-kira warna apa saja yang menjadi tren sepanjang tahun 2023 ini? Mari simak inspirasinya!
Fashion Kekinian 2023
1. Striped Sweater
Sweater dengan motif garis yang mendominasi adalah sebuah fashion item yang tak lekang oleh waktu. Gaya dengan kesan nautical ini akan menginjeksi togel hongkong tampilan low-key penuh gaya yang sempurna. Bahkan kamu bisa memadukannya dengan ragam fashion item kekinian untuk ciptakan gaya sempurna yang tak terbantahkan.
Padukan dengan denim, mini skirt, trouser, atau model apapun untuk kesan gaya yang sempurna.
2. Relaxed Button-Down Shirt
Relaxed button down shirt menjadi salah satu key item yang merupakan basic namun bisa meningkatkan gaya secara optimal. Jadi, pastikan kamu memiliki relaxed button-down shirt untuk tampilan gaya yang sempurna sehari-hari, yang bisa diandalkan di segala suasana.
3. Knitt Dress
Dalam kategori gaun, siluet rajut akan menjadi pilihan terdepan sebagai pilihan yang mudah untuk dikenakan dan digunakan. Tampilan ini sangat elegan dengan boots hingga legging.
4. Straight-Leg/ Loose Jeans
Saat skinny jeans menjadi fashion item yang naik pamor, kehadiran loose jeans dengan cutting lurus juga menjadi salah satu fashion item yang tak lekang oleh waktu. Bersiaplah, di tahun 2023 akan menjadi momentum kembalinya straight leg jeans yang akan memaksimalkan gaya kamu di segala kesempatan.
5. Wide Leg Pants
Celana ramping dengan potongan lebih lebar bisa ciptakan ilusi tubuh lebih tinggi, menghadirkan kesan chic yang menjanjikan.
6. Blinding Whites
Mungkin banyak yang mengira jika warna putih tidak cocok untuk dimasukkan sebagai tren warna. Namun, tahun ini banyak para desainer yang mengimplementasikan warna putih pada lini fashionnya. Warna putih, yang biasanya polos, diaplikasikan menggunakan jenis kain yang terlihat berkilau seperti bahan sutra atau vinyl, sehingga menjadi terlihat lebih cantik dan berkilauan.
Tinggalkan Balasan